Rabu, 01 Januari 2020

Seledri AMIGO Cap Panah Merah

Seledri Amigo cap panah merah mempunyai ciri daun hijau muda, anakan banyak dan produktif, tegak, genjah dan cocok ditanam pada dataran menengah dan tinggi, masa panen bisa dipetik ataupun diabut mulai umur 90 – 100 HST dengan potensi hasil 10 – 12 Ton/ha.
(*) Ketahanan penyakit, umur panen, bobot dan potensi hasil tergantung pada lingkungan dan perlakuan bududayanya.
  • Isi : 4000 Butir.
  • Produksi : PT. East West Seed Indonesia ( Cap Panah Merah ).
  • Nomor SK Kementan : 259/kpts/TP.240/5/2000.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar